Dalam rangka peningkatan mutu pendidikan smk kemendikdasmen telah meluncurkan aplikasi e-rapor smk terbaru dengan versi install, adapun tujuan dari erapor untuk mempermudah guru dalam proses penilaian terhadap peserta didik, oleh sebab itu dengan telah dirilisnya versi terbaru, SMK Negeri 1 Sawahlunto mengadakan sosialisai kepada seluruh guru SMK Negeri 1 Sawahlunto pada tanggal 29 Nomvember 2025, yang nara sumbernya dari operator sekolah sendiri. dengan durasi sosialisasi yang sangat minim, namuan antusias guru SMK Negeri 1 Sawahlunto, dapat diacungkan jempol dan sudah banyak guru-guru memahami Aplikasi Erapor terbaru. untuk proses penilaian kedalam.aplikasi erapor terbaru akan di laksanakan setelah proses ujian Akhir Semester selesai.

Posted inKegiatan Sekolah
